Kamis, 11 Juli 2013

Injil sebenarnya bukanlah kitab suci Agama Kristen, tetapi kitab suci Nasrani.
Nasrani dan Kristen sebenarnya berbeda.

Nasrani adalah umat Nabi Isa yang sebenarnya.
Sedangkan Kristen adalah orang-orang yang mengikuti ajaran Paulus, yang bernama asli Saul, Paulus menganut ajaran Pantheisme, yang berasal dari Romawi.

Kemudian Paulus menyebarkan ajaran ini, yaitu trinitas, yaitu ajaran yang menganut paham berhala yang menyembah tiga tuhan, yaitu tuhan bapak, tuhan anak dan tuhan roh kudus. Bersambung...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar